A.Pilihan Ganda
1. Berikut ini merupakan reaksi yang berlangsung cepat, kecuali …
a. Petasan yang dibakar
b. gunumg meletus
c. peledakan bom
d. pembuatan tape
2. logam magnesium dalam bentuk serbuk lebih cepat bereaksi dengan HCl, dibandingkan dalam bentuk padatan. Factor yang menyebabkan perbedaan tersebut adalah…
a. konsentrasi c. luas permukaan
b.suhu d. katalis.
3. laju reaksi : 2A + 2B 3C + D pada setiap saat dapat dinyatakan sebagai….
a. bertambahnya konsentrai A setiap satuan waktu
b.bertambahnya konsentrasi B setiap satuan waktu
c. bertambahnya konsentrasi A dan B setiap satuan waktu
d. bertambahnya konsentrasi C dan D setiap satuan waktu.
4. diantara pernyataan berikut yang tidak benar adalah…
a. semakin besar luas permukaan reaksi berlangsung lambat
b. semakin tinggi konsentrasi pereaksi reaksi berlangsung cepat
c. kenaikan suhu akan memperbesar energi kinetic molekul pereaksi.
d. katalis mempercepat reaksi.
5. percobaan manakah yang anda harapkan paling cepat berlangsung jika pualam direaksikan dengan larutan asam klorida seperti yang tertera pada table berikut…
Percobaan ke-
Bentuk pualam
Konsentrasi HCl
A
B
C
D
Keping
Serbuk
Keping
serbuk
0,1 M
2 M
1 M
0,1 M
6. Pernyataan dibawah ini benar, kecuali…
a.semakin tinggi tekanan semakin kecil volumenya.
b.Semakin tinggi suhu reaksi berlangsung cepat
c.Penambahan katalis memperlambat reaksi
d.Semakin luas permukaan bidang sentuh semakin cepat bereaksi.
6.Energi minimum yang dibutuhkan agar suatu reaksi dapat berlangsung disebut…
a.energi kinetic c. energi potensial
b.energi aktivasi d. energi ionisasi.
7.peristiwa yang menghasilkan energi yang cukup untuk menghasilkan reaksi adalah…
a.tumbukan. c. katalisasi
b.Laju reaksi d. tumbukan efektif
8.berikut merupakan katalis, kecuali…
a.mangan (IV) oksida. c. Vanadium (V) oksida.
b.Besi d. C6H12O6
9.pada reaksi penguraian kalium klorat reaksi berlangsung lambat pada suhu tinggi, dengan penambahan MnO2 reaksiberlangsung lebih cepat pada suhu yang lebih rendah. Faktor yang menyebabkan perbedaan tersebut adalah adanya…
a.katalis c. luas permukaan
b.konsentrasi d. suhu.
B.Esai
1.Apa yang dimaksud dengan laju reaksi?
2.berikanlah contoh reaksi yang berlangsung cepat dan lambat masing-masing 2?
3.factor apa sajakah yang dapat mempengaruhi laju reaksi? Jelaskan !
H.RANGKUMAN
Laju reaksi dapat dinyatakan sebagai berkurangnya jumlah konsentrasi reaktan untuk setiap satuan waktu atau bertambahnya jumlah konsentrasi hasil reaksi untuk setiap satuan waktu.
Laju reaksi dipengaruhi oleh beberapa hal, diantaranya :
1.Luas permukaan
Semakin luas permukaan bidang sentuh laju reaksi akan berlangsung cepat, begitu pula sebaliknya.
2.Konsentrasi pereaksi
Semakin tinggi konsentrasi reaktan laju reaksi akan berlangsung cepat, begitu pula sebaliknya.
3.Tekanan
Semakin tinggi tekanan laju reaksi akan berlangsung cepat, begitu pula sebaliknya.
4.Suhu
Semakin tinggi suhu laju reaksi akan berlangsung cepat, begitu pula sebaliknya.
5.katalis
penambahan katalis akan mempercepat laju reaksi.
Katalis mempercepat reaksi dengan cara mengubah jalannya reaksi, dimana jalur reaksi yang ditempuh tersebut mempunyai energi aktivasi yang lebih rendah, sehingga dapat dikatakan bahwa katalis berperan di dalam menurunkan energi aktivasi.
I.GLOSARIUM
Aktivasi energi/ Energi pengaktifan: energi minimum yang diperlukan untuk melangsungkan terjadinya suatu reaksi.
Katalis : Suatu zat yang mempercepat suatu laju reaksi, namun ia sendiri, secara kimiawi, tidak berubah pada akhir reaksi.
Katalisasi: proses penambahan katalis pada suatu reaksi agar reaksi berlangsung cepat.
Katalis homogen: katalis yang mempunyai fase yang sama dengan zat pereaksi yang dikatalis.
Katalis heterogen: katalis yang fasenya tidak sama dengan zat pereaksi yang dikatalis.
Laju : Sesuatu yang menyatakan seberapa cepat atau seberapa lambat suatu proses berlangsung
Laju reaksi : Laju pengurangan reaktan tiap satu-satuan waktu, atau dapat juga dinyatakn sebagai laju pembentukan produk tiap satuan waktu.
Tumbukan Efektif: tumbukan yang menghasilkan energi yang cukup untuk menghasilkan reaksi.
K.KUNCI JAWABAN
A.Pilihan ganda
1.d. 6. c
2.c. 7. b
3.d. 8. d
4.a. 9. d
5.b. 10. a
B.Esai
1.Laju reaksi adalah laju pengurangan reaktan tiap satu-satuan waktu, atau dapat juga dinyatakn sebagai laju pembentukan produk tiap satuan waktu. (10)
2.Contoh reaksi yang berlangsung cepat : peledakan bom, petasan.
Contoh reaksi yang berlangsung lambat : pembuatan tape,
pembusukan makanan. (10)
3.ada lima factor yang dapat mempengaruhi laju reaksi, sbb :
a.Luas Permukaan
Semakin zat padat terbagi menjadi bagian kecil-kecil, semakin cepat reaksi berlangsung. Bubuk zat padat biasanya menghasilkan reaksi yang lebih cepat dibandingkan sebuah bungkah zat padat dengan massa yang sama. Bubuk padat memiliki luas permukaan yang lebih besar daripada sebuah bungkah zat padat. (10)
b.Konsentrasi Pereaksi
Untuk berbagai reaksi yang melibatkan zat cair dan gas, peningkatan konsentrasi dari pereaksi meningkatkan laju reaksi, jadi semakin besar konsentrasi reaktan semakin meningkat pula laju reaksinya. (10)
c.Tekanan
Peningkatan tekanan pada reaksi yang melibatkan gas pereaksi akan meningkatan laju reaksi. Jadi semakin besar tekanan reaksi meningkat pula laju reaksinya. Namun, Perubahaan tekanan pada suatu reaksi yang melibatkan hanya zat padat maupun zat cair tidak memberikan perubahaan apapun pada laju reaksi (10)
d.Suhu
Ketika Anda meningkatkan temperatur laju reaksi akan meningkat
(10)
e.Katalis
Katalis adalah suatu zat yang mempercepat suatu laju reaksi, namun ia sendiri, secara kimiawi, tidak berubah pada akhir reaksi.
Umumnya reaksi berjalan lambat bila energi aktivasi suatu reaksi terlalu tinggi. Agar reaksi dapat berlangsung lebih cepat, maka dapat dilakuka dengan cara menurunkan energi aktivasi dengan menambah katalis, jadi penambahan katalis dapat meningkatkan laju reaksi. (10)
1. Berikut ini merupakan reaksi yang berlangsung cepat, kecuali …
a. Petasan yang dibakar
b. gunumg meletus
c. peledakan bom
d. pembuatan tape
2. logam magnesium dalam bentuk serbuk lebih cepat bereaksi dengan HCl, dibandingkan dalam bentuk padatan. Factor yang menyebabkan perbedaan tersebut adalah…
a. konsentrasi c. luas permukaan
b.suhu d. katalis.
3. laju reaksi : 2A + 2B 3C + D pada setiap saat dapat dinyatakan sebagai….
a. bertambahnya konsentrai A setiap satuan waktu
b.bertambahnya konsentrasi B setiap satuan waktu
c. bertambahnya konsentrasi A dan B setiap satuan waktu
d. bertambahnya konsentrasi C dan D setiap satuan waktu.
4. diantara pernyataan berikut yang tidak benar adalah…
a. semakin besar luas permukaan reaksi berlangsung lambat
b. semakin tinggi konsentrasi pereaksi reaksi berlangsung cepat
c. kenaikan suhu akan memperbesar energi kinetic molekul pereaksi.
d. katalis mempercepat reaksi.
5. percobaan manakah yang anda harapkan paling cepat berlangsung jika pualam direaksikan dengan larutan asam klorida seperti yang tertera pada table berikut…
Percobaan ke-
Bentuk pualam
Konsentrasi HCl
A
B
C
D
Keping
Serbuk
Keping
serbuk
0,1 M
2 M
1 M
0,1 M
6. Pernyataan dibawah ini benar, kecuali…
a.semakin tinggi tekanan semakin kecil volumenya.
b.Semakin tinggi suhu reaksi berlangsung cepat
c.Penambahan katalis memperlambat reaksi
d.Semakin luas permukaan bidang sentuh semakin cepat bereaksi.
6.Energi minimum yang dibutuhkan agar suatu reaksi dapat berlangsung disebut…
a.energi kinetic c. energi potensial
b.energi aktivasi d. energi ionisasi.
7.peristiwa yang menghasilkan energi yang cukup untuk menghasilkan reaksi adalah…
a.tumbukan. c. katalisasi
b.Laju reaksi d. tumbukan efektif
8.berikut merupakan katalis, kecuali…
a.mangan (IV) oksida. c. Vanadium (V) oksida.
b.Besi d. C6H12O6
9.pada reaksi penguraian kalium klorat reaksi berlangsung lambat pada suhu tinggi, dengan penambahan MnO2 reaksiberlangsung lebih cepat pada suhu yang lebih rendah. Faktor yang menyebabkan perbedaan tersebut adalah adanya…
a.katalis c. luas permukaan
b.konsentrasi d. suhu.
B.Esai
1.Apa yang dimaksud dengan laju reaksi?
2.berikanlah contoh reaksi yang berlangsung cepat dan lambat masing-masing 2?
3.factor apa sajakah yang dapat mempengaruhi laju reaksi? Jelaskan !
H.RANGKUMAN
Laju reaksi dapat dinyatakan sebagai berkurangnya jumlah konsentrasi reaktan untuk setiap satuan waktu atau bertambahnya jumlah konsentrasi hasil reaksi untuk setiap satuan waktu.
Laju reaksi dipengaruhi oleh beberapa hal, diantaranya :
1.Luas permukaan
Semakin luas permukaan bidang sentuh laju reaksi akan berlangsung cepat, begitu pula sebaliknya.
2.Konsentrasi pereaksi
Semakin tinggi konsentrasi reaktan laju reaksi akan berlangsung cepat, begitu pula sebaliknya.
3.Tekanan
Semakin tinggi tekanan laju reaksi akan berlangsung cepat, begitu pula sebaliknya.
4.Suhu
Semakin tinggi suhu laju reaksi akan berlangsung cepat, begitu pula sebaliknya.
5.katalis
penambahan katalis akan mempercepat laju reaksi.
Katalis mempercepat reaksi dengan cara mengubah jalannya reaksi, dimana jalur reaksi yang ditempuh tersebut mempunyai energi aktivasi yang lebih rendah, sehingga dapat dikatakan bahwa katalis berperan di dalam menurunkan energi aktivasi.
I.GLOSARIUM
Aktivasi energi/ Energi pengaktifan: energi minimum yang diperlukan untuk melangsungkan terjadinya suatu reaksi.
Katalis : Suatu zat yang mempercepat suatu laju reaksi, namun ia sendiri, secara kimiawi, tidak berubah pada akhir reaksi.
Katalisasi: proses penambahan katalis pada suatu reaksi agar reaksi berlangsung cepat.
Katalis homogen: katalis yang mempunyai fase yang sama dengan zat pereaksi yang dikatalis.
Katalis heterogen: katalis yang fasenya tidak sama dengan zat pereaksi yang dikatalis.
Laju : Sesuatu yang menyatakan seberapa cepat atau seberapa lambat suatu proses berlangsung
Laju reaksi : Laju pengurangan reaktan tiap satu-satuan waktu, atau dapat juga dinyatakn sebagai laju pembentukan produk tiap satuan waktu.
Tumbukan Efektif: tumbukan yang menghasilkan energi yang cukup untuk menghasilkan reaksi.
K.KUNCI JAWABAN
A.Pilihan ganda
1.d. 6. c
2.c. 7. b
3.d. 8. d
4.a. 9. d
5.b. 10. a
B.Esai
1.Laju reaksi adalah laju pengurangan reaktan tiap satu-satuan waktu, atau dapat juga dinyatakn sebagai laju pembentukan produk tiap satuan waktu. (10)
2.Contoh reaksi yang berlangsung cepat : peledakan bom, petasan.
Contoh reaksi yang berlangsung lambat : pembuatan tape,
pembusukan makanan. (10)
3.ada lima factor yang dapat mempengaruhi laju reaksi, sbb :
a.Luas Permukaan
Semakin zat padat terbagi menjadi bagian kecil-kecil, semakin cepat reaksi berlangsung. Bubuk zat padat biasanya menghasilkan reaksi yang lebih cepat dibandingkan sebuah bungkah zat padat dengan massa yang sama. Bubuk padat memiliki luas permukaan yang lebih besar daripada sebuah bungkah zat padat. (10)
b.Konsentrasi Pereaksi
Untuk berbagai reaksi yang melibatkan zat cair dan gas, peningkatan konsentrasi dari pereaksi meningkatkan laju reaksi, jadi semakin besar konsentrasi reaktan semakin meningkat pula laju reaksinya. (10)
c.Tekanan
Peningkatan tekanan pada reaksi yang melibatkan gas pereaksi akan meningkatan laju reaksi. Jadi semakin besar tekanan reaksi meningkat pula laju reaksinya. Namun, Perubahaan tekanan pada suatu reaksi yang melibatkan hanya zat padat maupun zat cair tidak memberikan perubahaan apapun pada laju reaksi (10)
d.Suhu
Ketika Anda meningkatkan temperatur laju reaksi akan meningkat
(10)
e.Katalis
Katalis adalah suatu zat yang mempercepat suatu laju reaksi, namun ia sendiri, secara kimiawi, tidak berubah pada akhir reaksi.
Umumnya reaksi berjalan lambat bila energi aktivasi suatu reaksi terlalu tinggi. Agar reaksi dapat berlangsung lebih cepat, maka dapat dilakuka dengan cara menurunkan energi aktivasi dengan menambah katalis, jadi penambahan katalis dapat meningkatkan laju reaksi. (10)
0 Comments